Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember

    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember

    JEMBER - Kolonel Inf. Mokhamad Syaeful Aziz, S.Sos, Pamen Ahli Bidang Operasi Militer Perang (OMP) Poksahli Pangdam V/Brw melakukan kunjungan kerja ke Dapur Sehat belakang Makoramil 0824/01 Patrang, Jember. Jum'at, (13/12/2024)

    Kunjungan ini bertujuan meninjau uji coba Program Makan Bergizi gratis Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di wilayah Kodim 0824/Jember.

    Kolonel Inf Syaeful Aziz didampingi Kasdim 0824/Jember Mayor Inf Herawady Karnawan dan Perwira Staf meninjau langsung Dapur Sehat Kecamatan Patrang dan melakukan evaluasi proses mulai dari persiapan hingga distribusi makan bergizi yang disediakan untuk 246 siswa TK Kartika IX-35 dan SD Kartika IX-1.

    Dalam keterangannya, Kolonel Inf Syaeful Aziz menyatakan, "Kami mengecek Kesiapan Pelaksanaan makan bergizi gratis wilayah Jember. Mulai dari Akomodasi dapur, apa yang bagus dan menjadi kekurangannya. Sampai penyajian dan rasa masakannya. Semoga pada saat launching bulan Januari sudah siap. Sehingga Kegiatan Makan bergizi bisa berjalan dengan Baik. Tegasnya. (Pendim0824)

    pendim jember pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran...

    Artikel Berikutnya

    Polres Jember dan Tim SAR Berhasil Temukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Mabes TNI Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-76 Tahun 2024
    Dandim 0824/Jember : Kesiapsiagaan Mitigasi Bencana Gempa Megathrust Harus Menjadi Prioritas Bersama
    Babinsa Pondokjoyo Posramil 0824/31 Semboro Kerja Bakti Bersama Warga Renovasi Rumah Warga Kurang Mampu
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Upacara Bendera Kodim 0824/Jember dan Jajaran, Bacakan Amanat Pangdam V/Brw
    Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pendampingan Sosialisasi Penyakit PMK dan LSD, Tingkatkan Kesehatan Ternak Warga
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Dandim 0824/Jember : Kesiapsiagaan Mitigasi Bencana Gempa Megathrust Harus Menjadi Prioritas Bersama
    Koramil 0824/06 Ledokombo Berikan Wasbang dan Kedisiplinan
    Dandim 0824/Jember Hadiri Soft Launching Alun-alun Jember Nusantara, Tampilan Modern Diharapkan Mampu Tingkatkan Perekonomian
    Kagum Melihat Kemampuan Batalyon 509 Saat Menghadiri Pemeriksaan Kesiapan Operasi Satgas Pamtas RI-PNG, Kapolres Jember Beri Apresiasi 
    Muspika Silo Hadiri Hataman Al Qur’an dilanjutkan Buka Puasa Bersama di Pendopo Kecamatan Silo
    Sampaikan Pesan Pemilu Damai Polisi Sambangi Para Tokoh Ulama di Jember
    Dandim 0824/Jember Dzikir dan Do’a Bersama  Peduli Dulur Kehidupan, Beri Santunan Anak Yatim dan Kaum Duafa
    Polres Jember Raih Penghargaan dari Lembaga Perlindungan Anak Indonesia
    Kasdim 0824/Jember Wakili Dandim, Hadiri Upacara HUT Ke 78 Provinsi Jawa Timur, Jawa Timur Bangkit Terus Maju

    Ikuti Kami